9 langkah menghadapi masalah

Sembilan langkah menghadapi masalah. Dalam tips motivasi kali ini, saya akan memberikan sembilan tips untuk menghadapi masalah yang anda hadapi.

Langkah-langkah tersebut ialah:
Hilangkan pikiran buruk dan tak baik pada orang lain. Apakah pribadi, benda atau kasus yang dimiliki oleh orang lain. Latih diri untuk berprasangka pada terhadap orang lain.

Kemudian Jaga Perasaan dan Emosi. Jangan biarkan emosi menguasai pikiran anda.

Hilangkan kesedihan dari benak anda. Jauhi perasaan sedih, bermuram durja, dan perasaan negatif lainnya.

Bentuk pikiran yang rasional dan kreatif.

Berbuat baiklah kepada orang lain. Menolong orang bisa memberi ketenangan kepada diri kita sendiri.Selain itu memberi kita peringkat harga diri yang lebih baik, rasa hormat, dan kebahagiaan.

Cobalah dengar orang lain. Dengan mendengar dan memberi nasehat kepada orang lain, kita pun bisa ikut bahagia.

Hilangkan perasaan negatif seperti takut, gugup, ragu, dan rendah diri.

Dekatkan diri dengan sang Maha Pencipta. Agar kita dapat diberikan rahmat dan jalan hidup yang lebih menyenangkan.

Ingat satu hal: Sesusah-susahnya kita, masih ada yang lebih susah dari kita.

http://id.shvoong.com/humanities/1867730-langkah-menghadapi-masalah/

0 komentar:

Posting Komentar